Berita Desa
-
Voly 17 Agustus Sudah di mulai, Mari Kita Kobarkan Semangat
03 Agustus 2019 10:02:41 WIB Rika AjiSID- Ngunut 01/08/2019 Desa Ngunut selalu memiliki agenda dalam beberap tahun terahir ini untuk ikut menyemarakan acara 17 Agustus 2019 saat ini, Lomba bola Voly Plastik antar RT se Desa Ngunut telah resmi di buka dan semua RT se Desa Ngunut ikut ambil bagian dalam kegiatan ini Acara Lomba Bola Voly ..selengkapnya
-
Siaaap Graaak, Paskibraka Kecamatan Playen siap ramaikan 17an di Lapangan Cemara Jajar
03 Agustus 2019 09:52:01 WIB Rika AjiSID- Ngunut 02/08/2019 17 Agustus 2019 ini adalah hari kemerdekaan Republik Indonesia ke 74, dan sekali lagi di Desa ngunut menjadi tempat untuk kegiatan besar di kecamatan playen, Untuk memeriahkan acara tersebut Paskibraka juga sudah mulai di siapkan sejak sekarang MI Yappi Gubuk Rubuh saat ini di ..selengkapnya
-
Terimakasih Sanatadharma, Ada pertemuan ada juga perpisahan
03 Agustus 2019 09:43:43 WIB Rika AjiSID- Ngunut 02/08/2019 Sudah selama kurang lebih satu bulan ini KKN Sanatadharma berada di Desa Ngunut untuk ikut mengabdi di Desa yang kecil ini dengan beberapa program andalan mereka. KKN Sanata Dharma telah resmi meninggalkan tempatnya KKN di Desa Ngunut, mereka disini ikut membahur bersama warga ..selengkapnya
-
Mentok ojo podo turu sore, Lansia Ngunut Lor Semangat
01 Agustus 2019 14:16:53 WIB Rika AjiSID-01/08/2019 Hari ini ibu" lansia sangat bersemangat untuk mengikuti acara latihan bernyanyi dan bergoyang untuk memeriahkan acara Lomba Pengagungan di Padukuhan Ngunut Lor. Acara ini dilaksanakan di Aula Bapak Rika Aji yang saat ini menjabat sebagai PJ dukuh Ngunut Lor. Selain itu dalam kegiatan ini ..selengkapnya
-
Gerak dan Lagu KKN Sanata Dharma
01 Agustus 2019 14:10:05 WIB Rika AjiSID- 31/07/2019 Perpisahan KKN Sanata Dharma saat ini berbeda dengan tahun sebelumnya, kali ini di isi acara pentas seni gerak dan lagu dari seluruh anak-anak di desa ngunut bersama dengan mahasiswa mahasiswi KKN sanata dharma. Dalam acara ini juga di hadiri bapak kades beserta jajarannya, yang berlangsung ..selengkapnya
-
Program Kerja Pernyeragaman Buku Administrasi RT( oleh Isnan Puguh)
26 Juli 2019 13:42:58 WIBSid - 23/07/2019 pukul 20:00 mahasiswa KKN Sanata Dharma melakukan kegiatan penyeragaman buku administrasi RT seluruh dusun Ngunut Tengah. Acara tersebut dihadiri oleh semua ketua RT untuk memahami cara menggunakan buku tersebut. Para ketua RT sangat antusias dalam memperlajari buku dan hal tersebut ..selengkapnya
-
Sosialisasi Penggolongan Obat (oleh Wiwy)
26 Juli 2019 09:41:29 WIBSID 14/7/2019 - Bersamaan dengan pelatihan pembuatan abon cabe, mahasiswa KKN dusun kernen juga melaksanakan sosialisasi penggolongan obat oleh Wiwy yang ditujukan pula ke ibu ibu PKK dan KWT, sosialisasi ini menjadi sangat penting karena sedikit ibu ibu yang mengetahui golongan obat yang aman ketika ..selengkapnya
-
Pelatihan pembuatan abon cabe (oleh Raimundus Usbanto)
26 Juli 2019 09:33:42 WIBSID 14/7/2019 - Pada Minggu tanggal 14 Juli 2019 Pukul 13.00 mahasiswa KKN Universitas Sanata Dharma sedang memberikan pelatihan kepada ibu ibu KWT (Kelompok Wanita Tani) tentang bagaimana cara membuat abon dari cabe, pelatihan tersebut diadakan di balai dusun Kernen, mahasiswa KKN memberikan pelatihan ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Ulu-ulu Kalurahan Ngunut Mengikuti Kegiatan Peningkatan Kapasitas Pamong Kalurahan
- Posyandu Balita Rutin Bulan April di Padukuhan Ngunut Tengah
- Apel Rutin Pemerintah Kalurahan Ngunut
- Posyandu Lansia Bulan April di Padukuhan Kernen
- Posyandu Balita Rutin Bulan April di Padukuhan Kernen
- Penyaluran Benih Jagung untuk Setiap Padukuhan di Kalurahan Ngunut
- PENYALURAN BLT-DD TAHAP 4 BULAN APRIL