Pengukuran pH Tanah Area Pertanian Dusun Kernen (Martinus Trionggo Deni)
22 Januari 2019 11:59:33 WIB
Pada hari Senin, 21 Januari 2019, Kelompok Satu KKN Sanata Dharma melakukan kegiatan pengukuran ph tanah di area pertanian Dusun Kernen. Pengukuran ini didampingi oleh Bapak Aminto selaku kepala dukuh Kernen. Kegiatan pengukuran ini dimulai pada pukul 09.00 WIB. Selain melakukan pengukuran ph tanah, kelompok satu juga berbincang dengan petani yang ditemui selama proses pengukuran berlangsung.
Pengukuran pada hari Senin kemarin merupakan hari pertama pengukuran ph tanah. Kedepannya masih akan dilakukan proses pengukuran lanjutan yang dilakukan di lokasi yang berbeda. Rencananya proses pengukuran selanjutnya akan dilakukan di area pertanian sekitar Balai Dusun Kernen dan area sekitar RT 05. Pemilihan lokasi pengukuran ini ditentukan berdasarkan pada varietas jenis tanah pada ketiga lokasi tersebut.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Posyandu Lansia di Padukuhan Ngunut Tengah
- Posyandu Rutin di Padukuhan Ngunut Tengah
- Penyaluran BLT DD Tahap Ke-10 bulan Oktober 2024
- Desa Cantik
- Pengambilan Sumpah dan Peresmian Pergantian Antar Waktu Anggota Bamuskal Ngunut
- CEK
- PENGUMUMAN PENETAPAN HASIL SELEKSI CALON ANGGOTA KELOMPOK PENYELENGGARA PEMUNGUTAN SUARA UNTUK PEMIL