Penyuluhan Anti NAPZA
igmaa 14 Mei 2024 09:46:09 WIB
SID - Ngunut. Sabtu, 11 Mei 2024. Pemerintah Kalurahan Ngunut mengadakan penyuluhan Anti Narkoba, Psikotropika dan Zat Adiktif lainnya (NAPZA) bagi para pemuda di Kalurahan Ngunut dengan tema "Pemuda Harapan Bangsa Sehat dan Berprestasi Tanpa Narkoba". Penyuluhan tersebut menghadirkan narasumber dari Kepala UPT Puskesmas Playen I, Kanit Reskrim Polsek Playen, Kanit Binmas Polsek Playen, Danramil Playen, Pamong Kalurahan Ngunut, Kader, dan 20 pemuda Kalurahan Ngunut.Narasumber memberikan arahan kepada para pemuda untuk senantiasa menghindari segala macam bentuk narkoba dan sadar akan bahaya narkoba bagi tubuh dan lingkungan sekitar.
Dengan adanya penyuluhan ini diharapkan para pemuda dapat menerapkan pola hidup anti NAPZA agar selalu sehat, berprestasi, dan bermasa depan cerah.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Penyaluran BLT DD Tahap Ke-11 bulan November 2024
- Posyandu Rutin Remaja Kalurahan Ngunut
- Posyandu Balita dan Ibu Hamil di Padukuhan Ngunut Lor
- Kegiatan Posyandu Rutin di Padukuhan Kernen
- Posyandu Lansia di Padukuhan Ngunut Tengah
- Posyandu Rutin di Padukuhan Ngunut Tengah
- Penyaluran BLT DD Tahap Ke-10 bulan Oktober 2024